Pengemis difabel yang viral karena menyundutkan rokok ke pemotor di Kota Tegal kini diamankan Satpol PP di Banyumas setelah berulah di jalanan Purwokerto.
Tiang monorel di Jalan Rasuna Said, Jaksel, resmi dibongkar setelah bertahun-tahun mangkrak. Pembongkaran tersebut disambut oleh mantan Gubernur DKI Sutiyoso.
Anjal-gepeng di Makassar mulai mengalihkan operasinya ke sejumlah daerah seperti Pangkep dan Sidrap. Ini terjadi akibat ketatnya pengawasan petugas di Makassar.
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi segel 2 minimarket karena tidak sediakan jukir resmi. Ia juga tegaskan pentingnya fungsi lahan parkir sesuai peruntukan.
Wali Kota Medan Bobby Nasution menyoroti kinerja Kasatpol PP dan Camat Medan Sunggal, meminta agar proyek pemerintah dijaga dengan baik demi masyarakat.