Pria berinisial SI (36), hanya bisa tertunduk lesu mengenakan baju tahanan Polres Sukoharjo. Ia tega menganiaya ayah mertuanya berinisial SH (65) hingga tewas.
Polisi membeberkan motif pembunuhan yang dilakukan Evi Wijayanti (51) terhadap Suni (41), ibu rumah tangga di Malang. Pemicunya hanya karena tak diberi utangan.