Sejumlah peristiwa mewarnai pemberitaan di Jabar hari ini. Dari mulai eks Pelatih Persib Luis Milla menanti KITAS hingga sumur keluarkan gas mudah terbakar.
PSS Sleman bertekad mengakhiri tren negatif ketika berlaga di kandang. PSS akan kedatangan Persebaya Surabaya dalam lanjutan Liga 1 2022/2023, Sabtu (27/8).