Kepala Bapanas Arief Prasetyo mengusulkan kenaikan HET beras Bulog setelah HPP GKP naik. Namun, pemerintah menolak untuk menjaga harga beras bagi masyarakat.
Ketua Komisi IV DPR, Titiek Soeharto, sidak ke Gudang Bulog Maluku Utara. Temukan beras lokal menurun kualitasnya, minta percepatan distribusi untuk masyarakat.
Wamentan Sudaryono menyoroti harga gabah di Sumsel yang di bawah Rp 5.400. Dia minta tengkulak tak merugikan petani dan Bulog segera menyerap gabah sesuai HPP.
Menko Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) mengancam mencopot Kepala Bulog di daerah jika membeli gabah di bawah harga pembelian pemerintah (HPP) Rp 6.500/kg.
Ketua Komisi IV DPR, Titiek Soeharto, minta pemerintah keluarkan beras berusia di atas satu tahun dari gudang Bulog untuk menjaga kualitas dan rotasi stok.