Tumis suun berbumbu manis gurih memang paling pas dinikmati untuk makan siang. Kreasinya bisa ditambahkan telur dan sayuran sebagai penambah asupan nutrisi.
Saat malam hari, kawasan Stasiun Gondangdia berubah menjadi daerah sibuk yang dikelilingi gerai kuliner. Di sini bisa cicipi mie tembikar hingga pancong lumer.
Beberapa komoditas naik, seperti bawang putih dan daging sapi, sementara daging ayam kampung turun. Pantau harga sembako Jatim hari ini, Rabu 3 September 2025
Selain lauk kering, kaldu juga banyak distok untuk puasa. Kalau mau yang gurih, coba bikin stok kaldu dari tulang sapi dengan cara ini. Masak lebih praktis!
Warga Desa Klurak, Sidoarjo, keluhkan pencemaran air sumur akibat limbah pabrik gula. Mereka berharap pemerintah segera mencari solusi untuk masalah ini.
Sajian nasi bakar enak dengan resep turun temurun bisa ditemukan di Jalan Semangka. Lauk isian yang variatif dan harga yang murah diserbu warga sekitar.