detikNews
Polisi Ungkap 4 Orang Sekeluarga di Rembang Dihabisi Pakai Kayu Gamelan
Polisi gelar rekonstruksi kasus pembunuhan 4 orang sekeluarga pemilik padepokan seni Ongko Joyo, Rembang, hari ini. Tersangka beraksi menggunakan kayu gamelan.
Kamis, 04 Mar 2021 14:55 WIB