HMI Jeneponto mengkritik Polda Sulsel tak menindaklanjuti dugaan peran Paris Yasir di kasus korupsi Pasar Lassang-Lassang meski disebut dalam putusan hakim.
Guru SMK Agus Saputra melapor ke Polda Jambi setelah dikeroyok siswanya. Ia merasa dirugikan secara psikis dan mengalami luka. Laporan resmi telah diajukan.
Dua WN China sudah ditetapkan sebagai tersangka terkait penyerangan terhadap TNI di Ketapang. Kini Polda Kalbar mengirim pemberitahuan ke Kedubes China.