Komika Pandji Pragiwaksono minta maaf kepada masyarakat Toraja atas materi stand up comedy yang menyinggung adat Rambu Solo. Ia siap bertemu perwakilan adat.
Beredar kabar ada hotel di Bali yang membatasi akses warga ke pantai. Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI) Bali pun buka suara menganggapi kabar itu.
Ngayah adalah tradisi gotong royong masyarakat Bali yang berarti bekerja tanpa bayaran. Ini mencerminkan nilai sosial dan budaya, mempererat persaudaraan.