detikNews
TNI AU Kirim 4 Pesawat Tempur ke Bali untuk Pengamanan Kepulauan
Empat pesawat tempur taktis Super Tucano bermesin turboprof EMB-314 milik TNI Angkatan Udara (AU) tiba di Lanud I Gusti Ngurah Rai di Kabupaten Badung, Bali.
Kamis, 16 Sep 2021 15:04 WIB