PT Duta Palma Group didakwa merugikan keuangan negara Rp 4,79 triliun dan 7,88 juta USD terkait korupsi dan TPPU dalam usaha perkebunan kelapa sawit ilegal
Sebuah pabrik minyak makan di Kelurahan Sei Mati, Kecamatan Medan Labuhan, Kota Medan, terbakar hebat sore ini. Karyawan pabrik disebut berlarian karena panik.
Indonesia Creative Cities Festival 2025 akan digelar di Malang Raya pada 6-10 November. Festival ini mendorong kolaborasi dan kreativitas antar daerah.
Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari, memimpin panen raya padi dengan produktivitas 8 ton/ha. Kerja sama dengan Pupuk Kaltim tingkatkan kesejahteraan petani.
Gubernur Banten Andra Soni mengungkap masih ada aset tanah milik Pemprov Banten yang belum bersertifikat. Dia menyebutkan baru 73% yang telah bersertifikat.