detikFinance
Wanti-wanti Petani, Harga Cabai Bisa Meroket Lagi Bulan Desember
Petani memprediksi pada bulan Desember 2022 harga cabai akan meroket lagi. Sementara penurunan harga cabai saat ini diproyeksi hanya sampai akhir November.
Senin, 31 Okt 2022 17:16 WIB







































