Iqdam memang jadi idola sehingga acara pengajiannya selalu diserbu para santri dan penggemarnya. Sejak pagi, warga sudah 'mengkaveling' Alun-Alun Kota Lamongan.
Baru saja Istana Garuda di IKN viral, kali ini ada pula replikanya yang dibuat di Alun-alun Banjarnegara jelang peringatan HUT ke-79 Republik Indonesia.
Perempuan bernama Vina di Pandeglang, Banten, mendatangi pos lalu lintas Polres Pandeglang. Kedatangan Vina ini karena tengah ngidam ingin naik motor polisi.
Taman Alun-Alun Tugu Malang rusak usai perayaan HUT ke-37 Arema, Sabtu (10/8/2024). Diperkirakan 30-40% tanaman rusak. Biaya diperkirakan hingga Rp 100 juta.