detikJatim
Aksi Bunuh Diri Pelajar di Kota Malang Loncat dari Atas Jembatan Digagalkan
Seorang pemuda yang diketahui merupakan siswa salah satu SMK di Kota Malang diduga hendak bunuh diri. Polisi bersama warga berhasil menggagalkan upaya itu.
Senin, 01 Agu 2022 17:23 WIB