Timnas Indonesia menunjukkan peningkatan dengan hasil imbang melawan Arab Saudi dan Australia. Erick Thohir menyoroti perlu perbaikan dalam serangan balik.
Jokowi bersyukur poin tim nasional Indonesia bertambah karena berhasil tahan imbang dengan Australia di pertandingan malam ini. Timnas kini memiliki dua poin.
Tanggal 19 November diperingati dengan lima momen penting. Simak daftar peringatannya, mulai dari Hari Jurnalis Internasional hingga Hari Permainan Monopoli.
Wakil Ketua MPR Akbar Supratman mengapresiasi Aimar Al Adlu, talenta muda Sulteng, yang jadi Top Scorer Singa Cup 2025 dengan 11 gol. Terus berlatih, Aimar!
Laju sempurna Bayern Munich musim ini dihentikan oleh Union Berlin usai imbang 2-2. Striker Bayern Harry Kane menilai ini bak berkah tersembunyi untuk timnya.