Berita Bali terpopuler sepekan terakhir, dari truk terguling di kapal ferry akibat gelombang tinggi di Selat Bali hingga Youtuber Bobon Santoso diborgol BNN.
Insiden tali tram lift milik Ayuterra Resort di Ubud, Gianyar, Bali, yang terputus menyebabkan lima karyawan resor tewas. Berikut sederet fakta insiden itu.
Tali lift milik Ayuterra Resort di Ubud, Gianyar, Bali, menewaskan lima karyawannya. Ada dugaan kelalaian hingga larangan pihak keluarga untuk menuntut resor.
Kecelakaan maut terjadi di jalur Kediri-Tanah Lot pada Rabu pagi (16/8/2023. Tepatnya di lingkungan Banjar Batan Poh, Desa Pandak Gede, Kecamatan Kediri.
Gubernur Bali Wayan Koster mengizinkan pemberian VAR secepat mungkin tanpa harus menunggu hewan penular rabies (HPR) mati atau tidak dalam waktu dua minggu.
Sebanyak 52 dari 75 Desa yang ada di Karangasem telah memiliki Perdes terkait rabies. Diharapkan mampu mencegah penyebaran penyakit anjing gila di Karangasem.