Bupati Lampung Selatan Egi Pratama meninjau lokasi puting beliung di Candipuro. Ia menyerahkan bantuan dan mengimbau warga waspada terhadap cuaca ekstrem
Wakapolri Komjen Dedi Prasetyo mengunjungi Aceh Tamiang untuk cek kondisi korban banjir. Ia memberikan bantuan dan semangat kepada warga yang terdampak.
Di Desa Ansiap, pelajar terpaksa menyeberangi sungai karena jembatan rusak. Warga protes rencana pembangunan pendopo yang timpang dengan kondisi para pelajar.
Bupati Klungkung I Made Satria dan Wabup Tjokorda Gde Surya Putra mengecek sejumlah pembangunan infrastruktur. Keduanya memastikan proyek selesai tepat waktu.