Cabup Sumenep Achmad Fauzi Wongsojudo (Cak Fauzi) kampanye keliling kepulauan untuk mendengarkan langsung aspirasi warganya. Kali ini, di Desa Pulau Sapeken.
Mahkamah Konstitusi sudah menerima pendaftaran 115 gugatan hasil Pilkada 2024. Ratusan gugatan itu didaftarkan terkait hasil Pilkada tingkat kabupaten dan kota.
Berdasarkan survei PolMark untuk Pilbup Lombok Timur 2024, elektabilitas tertinggi ditempati oleh Haerul Warisin (Haji Iron). Disusul Syamsul Luthfi dan Rumaksi
Bakal pasangan calon Isrullah Ahmad-Usman Sadik siap maju di Pilkada Luwu Timur, didukung tiga partai. Mereka menanggapi isu ketidakpastian pencalonan.