Beragam peristiwa menarik perhatian pembaca detikcom di Jabar dan Banten hari ini. Panji Gumilang dilaporkan ke Polda Jabar dan informasi menarik lainnya.
Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat hari ini, Senin (20/6/2022). Dua wanita di Ujunggenteng ditemukan tewas hingga heboh bocah di Majalengka 'disunat jin'.