Produksi sampah di Kota Bandung mencapai sekitar 1.500 ton per hari. Dari total sampah yang diproduksi itu, sebanyak 667,5 ton merupakan sampah sisa makanan.
Tiga provinsi daerah otonomi baru (DOB) Papua diresmikan. Tiga provinsi yang diresmikan, yakni Provinsi Papua Selatan, Papua Tengah dan Papua Pegunungan.