Bulan Ramadan merupakan bulan yang penuh keberkahan karena sebagai ladang mengumpulkan pahala. Salah satu caranya ialah dengan memperbanyak zikir ketika puasa.
Masih kuat jalankan puasa hari ini? Yuk, kita simak jadwal buka puasa hari ini, Minggu (26/03/2023) di wilayah Balikpapan dan beberapa kota-kota besar lainnya.
Jadwal azan Maghrib di Cirebon, Indramayu, dan Majalengka Sabtu 25 Maret 2023. Info jadwal Maghrib ini untuk kamu yang membutuhkan untuk info buka puasa.