Kecelakaan beruntun di ruas tol Pejagan-Pemalang Minggu (18/9) kemarin menewaskan anak Jamintel Kejagung. Penyebab kecelakaan itu diduga akibat kepulan asap.
Kecelakaan maut beruntun di Tol Pejagan-Pemalang Minggu (18/9) kemarin menewaskan M Singgih Adika, anak dari Jamintel Kejagung. Mobil korban rusak parah.
Tak semua orang merasa kagum pada Ratu Elizabeth. Bagi beberapa orang di Afrika, wafatnya ratu membangkitkan kembali kenangan pahit akan pemerintahan kolonial.