detikNews
27 Dokter di Jatim Meninggal Terpapar COVID-19, Terbanyak Surabaya
Selama pandemi COVID-19, di Indonesia ada 99 dokter yang meninggal terpapar virus Corona. Di Jawa Timur, ada 27 dokter meninggal dan paling banyak dari Surabaya
Senin, 31 Agu 2020 14:02 WIB