Kasus korupsi fasilitas kredit dua bos PT Sritex, Iwan Setiawan Lukminto dan Iwan Kurniawan Lukminto, telah memasuki persidangan. Berikut ini dakwaan jaksa.
Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI menggelar Grand Final Pemilihan Duta DPD RI 2025. Irhamni Malika dari Aceh dan Ahmad Farezi dari Jawa Timur meraih gelar juara.
Kecelakaan pesawat latih milik Federasi Aerosport Seluruh Indonesia di kawasan Ciampea, Bogor, terjadi pagi tadi. Berikut foto-foto pesawatnya saat dievakuasi.
Tendangan kungfu brutal Muhammad Hilmi di Liga 4 Jatim berujung pemecatan dan sanksi seumur hidup dari PSSI. Insiden ini memicu kecaman dan rencana jalur hukum.