Polres Pasuruan Kota optimalkan tilang elektronik dengan teknologi Face Recognition dalam Operasi Patuh Semeru 2025. 2.127 pelanggar terdeteksi selama 10 hari.
PN Depok menggelar sidang putusan atas kasus pengelolaan sampah ilegal di Limo, Depok. Pelaku J dijatuhi hukuman 5 tahun penjara dan denda Rp 3 miliar.
Kelompok Hamas merespons tawaran gencatan senjata yang dusulkan AS di Gaza. Namun, pihak Hamas meminta gencatan senjata permanen, yang kemudian ditolak oleh AS.
Kebakaran hutan dan lahan terjadi di Jambi. Pemerintah Provinsi mengajukan bantuan helikopter untuk pemadaman. Al Haris imbau masyarakat tidak bakar lahan.