detikJogja
Nasabah BUKP Kulon Progo Sambat Tak Bisa Tarik Uang, Nilainya Capai Rp 2,4 M
Puluhan nasabah Badan Usaha Kredit Pedesaan (BUKP) Daerah Istimewa Yogyakarta di Kulon Progo tak bisa menarik uangnya. Total mencapai Rp 2,4 miliar.
Selasa, 22 Apr 2025 10:33 WIB