Ditreskrimsus Polda DIY menggerebek markas judi online (judol) di sebuah rumah di Banguntapan, Bantul. Sebanyak lima orang diamankan polisi terkait kasus ini.
Myanmar menyatakan telah menangkap lebih dari 2.000 orang dalam penggerebekan di KK Park yang dikenal sebagai pusat penipuan di perbatasan dengan Thailand.
Polisi membongkar kasus scammer online yang bermarkas di Jakarta Selatan. Ada 11 warga negara (WN) China yang ditangkap dalam kasus penipuan online tersebut.
Polres Metro Jakarta Timur menangkap empat pelaku perusakan kantor polisi saat demo. Polisi masih memburu kelompok lain yang terlibat dalam aksi anarkis ini.
Polres Tasikmalaya Kota mendapat apresiasi Kompolnas atas pendekatan humanis dalam membangun kemitraan dengan masyarakat melalui dialog dan kegiatan sosial.
Markas ormas AMPI diubah menjadi pabrik esktasi rumahan yang berada di Jalan Kantil, Kecamatan Medan Maimun. Begini penampakan bagian dalam markas tersebut.