Ahli waris kreator Superman menggugat Warner Bros. dan DC Comics atas pelanggaran hak cipta. Gugatan ini mencakup beberapa negara, termasuk Kanada dan Inggris.
Sejumlah aktivis dan influencer menyerahkan 17+8 tuntutan rakyat ke DPR RI. Mereka menuntut bukti konkret atas janji pemerintah terkait reformasi-transparansi.
Band rock Inggris, Muse, akan konser di Jakarta pada 19 September 2025, sebagai bagian dari ulang tahun Hammersonic ke-10. Tiket mulai dari Rp 1.788.555.
Perjuangan 145 siswa SMAN 17 Makassar terbayar setelah data PDSS finalisasi. Kini mereka siap mengikuti SNBP untuk masuk PTN. Aksi protes siswa berbuah hasil.