detikNews
Titi Anggraini Usul Kasus Politik Uang di Pemilu Ditangani Langsung Polisi
"Penanganan politik uang langsung oleh pihak kepolisian untuk memungkinkan OTT dan debirokratisasi penindakan," kata Titi Anggraini.
Rabu, 26 Feb 2025 13:18 WIB