Ahli gizi Heni Adhianata mengingatkan bahaya makanan instan saat hujan. Konsumsi berlebihan dapat picu penyakit dan ganggu metabolisme. Pilih makanan alami!
Selain praktis dan murah, mi instan kerap jadi 'penyelamat' ketika lapar melanda. Namun, berapa lama sih mi instan dapat hancur di dalam perut? Ini kata dokter.
Sebuah resepsi pernikahan viral karena menyajikan meja khusus penuh Migelas instan dan aneka jajanan SD. Ide kreatif ini membuktikan kebahagiaan tak harus mewah