Bahlil Lahadalia ditunjuk sebagai Ketua Dewan Pembina Pemuda Masjid Dunia. Penunjukan ini diharapkan memperkuat peran masjid di Indonesia dan internasional.
Kebijakan energi Prabowo-Gibran mendapat apresiasi tinggi di Jatim, dengan 75,5% warga puas. Fokus pada kemandirian energi dan manfaat langsung bagi masyarakat.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia minta SPBU swasta kolaborasi dengan Pertamina untuk atasi kelangkaan BBM. Sebab, menurutnya kuota impor BBM juga sudah ditambah.