Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya, Malang meninggal saat mendaki Gunung Arjuno. Berikut kronologi, dugaan penyebab, hingga identitas korban.
Jenazah mahasiswa UB Yodeka Kopaba (21) yang tewas di Gunung Arjuno dipulangkan. Jenazah diambil langsung oleh keluarga korban di RS Hasta Brata Kota Batu.
Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya Malang tewas diduga karena hipotermia di pos 2 jalur pendakian Gunung Arjuno via Sumberbrantas, Jawa Timur.