Sejumlah mahasiswa di Kabupaten Asahan, Sumatera Utara, tergabung dalam kelompok Cipayung Plus menggelar aksi unjuk rasa di depan kantor DPRD Kabupaten Asahan.
Mahasiswa di Kabupaten Ciamis, akan melakukan aksi demonstrasi, Senin (11/4/2022). Unjuk rasa tersebut rencananya digelar di Gedung DPRD Ciamis pukul 13.00 WIB.
Sejumlah mahasiswa akan menggelar demo pada 11 April hari ini di sejumlah daerah. Ombudsman RI mengingatkan agar kepolisian tidak melakukan tindakan represif.