Sebuah video yang menarasikan penambangan di dekat rumah warga di Padukuhan Nglengkong, Kalurahan Serut, Kapanewon Gedangsari, Gunungkidul, viral di medsos.
Presiden Jokowi kesal karena MotoGP Mandalika harus mengurus izin yang berbelit-belit. Pernyataan Jokowi itu dibantah oleh Pemprov NTB dan Pemkab Lombok Tengah.
Kemenag Sulawesi Selatan (Sulsel), akan ikut menyelidiki kasus travel diduga menipu 41 jemaah di Kabupaten Barru dengan modus pemberangkatan haji furoda.