Mengirim link phishing melalui WhatsApp (WA) termasuk modus penipuan online yang marak terjadi. Lakukan langkah berikut jika terlanjur mengklik tautannya.
Polisi ungkap praktik korupsi seleksi perangkat desa di Sidoarjo. Ada 3 tersangka, termasuk 2 kepala desa yang ditangkap bersama uang suap senilai Rp1 miliar.
Seorang wanita di Pekanbaru menjadi korban love scam, rugi Rp 365 juta. Pelaku Nigeria ditangkap, sementara dua wanita Indonesia terlibat dalam penipuan ini.