Badan Penyelenggara Haji menyatakan kabar soal wacana Arab Saudi memangkas kuota haji Indonesia hingga 50 persen dipastikan batal. Berikut penjelasannya.
Dahnil mengenang sosok Paus Fransiskus sebagai orang bersemangat menyampaikan soal toleransi. Ia mengingat jelas pesan terakhir Paus Fransiskus soal Gaza.
BP Haji mengungkap adanya indikasi sejumlah petugas haji tidak menjalankan fungsinya. Para petugas itu nebeng naik haji tanpa benar-benar bekerja di lapangan.