Ponpes Ali Maksum Krapyak, Yogyakarta, mengeluarkan surat pernyataan resmi berisi dukungan Pleno PBNU. Agenda pleno salah satunya bahas pergantian ketum.
Ponpes Ali Maksum Krapyak dukung Rapat Pleno PBNU tentang penggantian Ketum. Pihak ponpes menegaskan PBNU harus dijaga dari kepentingan yang memicu mudharat.
Rais Aam PBNU KH Miftachul Akhyar mengumumkan bahwa Gus Yahya tidak lagi menjabat sebagai Ketum PBNU dan membentuk tim pencari fakta terkait isu yang beredar.