KAI Commuter menanggapi kabar pemecatan petugas terkait kehilangan tumbler penumpang. Mereka menegaskan masih melakukan penelusuran dan evaluasi internal.
MRT Jakarta melayani rute secara terbatas usai listrik padam karena pohon tumbang di kawasan Senayan. MRT hanya melayani rute Lebak Bulus-Blok M dan sebaliknya.