Walkot Bandung, Muhammad Farhan, melantik 13 pejabat baru untuk posisi strategis. Perombakan ini bertujuan untuk penyegaran organisasi dan peningkatan kinerja.
Sertijab kepemimpinan di Sidoarjo digelar. Pjs Bupati Muhammad Isa Anshori menyerahkan jabatan kepada Plt Subandi yang segera menuntaskan masa cuti kampanye.