Polisi menangkap dua maling spesialis kos-kosan di belakang kampus UNS, Solo. Pelaku berinisial A (22) dan D (25) ini beraksi dalam kurun 6 bulan terakhir.
Merespons status sebagai tersangka KPK, Rafael Alun Trisambodo buka-bukaan asal-usul harta kekayaannya hingga mengaku dari keluarga kaya dan ibunya sosialita.