Sepakbola
Union Berlin Vs Madrid: Menang 3-2, El Real Sempurna di Fase Grup
Real Madrid menekuk Union Berlin 3-2 di laga terakhir penyisihan grup Liga Champions musim ini, memastikan mereka melaju ke 16 besar dengan catatan sempurna.
Rabu, 13 Des 2023 05:10 WIB