Presiden Donald Trump menegaskan bahwa gencatan senjata Gaza tidak terancam setelah rentetan serangan Israel menewaskan sedikitnya 26 orang di wilayah tersebut.
Filipina menerima kepemimpinan ASEAN dari Malaysia. Saat mulai memimpin pada 2026, Manila diperkirakan memusatkan perhatian pada sengketa Laut China Selatan.
Bupati Badung I Wayan Adi Arnawa membuka Rapat Koordinasi SPM 2025, menekankan pentingnya manfaat nyata bagi masyarakat dan sinergi antar perangkat daerah.
Eks Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona, ditetapkan tersangka korupsi proyek SPAM 2022 senilai Rp 8,2 M. Modusnya melibatkan pengalihan proyek ke Dinas PUPR.
Tanggal 30 Oktober diperingati dengan momen bersejarah, seperti Hari Oeang RI, HUT Humas Polri, dan Hari Nasional Memanjakan Hewan Peliharaan. Temukan maknanya!