Pengendara motor Made Serina (59) ditemukan tewas setelah terjatuh ke sungai akibat tabrakan dengan mobil di Buleleng, Bali. Pencarian dilakukan oleh tim SAR.
Kemendiktisaintek mengajak kampus lewat program pengabdian masyarakat Tanggap Darurat Bencana membantu Pulau Sumatera. Dana pengabdian bisa sampai Rp 500 juta.
Pemkot Bandung mulai menertibkan 1.500 PKL di koridor BRT untuk proyek baru. Wakil Wali Kota Erwin berencana relokasi agar pedagang tidak kehilangan pendapatan.
Pemerintah Jatim umumkan hasil Seleksi Tahap I SPMB SMA Negeri Taruna 2026. Proses seleksi objektif dan transparan, dengan 5.402 pendaftar untuk 1.352 kuota.
Kenali 21 ciri-ciri alergi udang dan cara mengobatinya dengan tepat. Pelajari gejala dari yang ringan hingga berat, serta cara diagnosis-penanganannya di sini.
Tes Kemampuan Akademik (TKA) perdana diwarnai kecurangan siaran langsung di medsos. Kemendikdasmen tegas akan sanksi bagi pelanggar. Integritas ujian dijaga!