Pria di Depok secara brutal menganiaya istrinya hingga mengalami luka serius di bagian mata. Korban harus menjalani operasi mata usai dipukuli suaminya.
Sebuah bus Trans Metro Dewata mengeluarkan asap di Jalan Raya Kuta. PT Satria Trans Jaya sedang menyelidiki penyebab kerusakan. Tidak beroperasi saat kejadian.
Kebakaran melanda tujuh kios di Dusun Cipetir, Ciamis, dini hari. Dugaan penyebabnya korsleting listrik. Petugas Damkar berhasil padamkan api setelah 35 menit.
Ketua Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten OKI, Sumatera Selatan, bernama Devison (43) tewas setelah mobil yang dikendarainya menabrak truk tangki.
Pada 2017, KPK menetapkan mantan Bupati Konawe Utara, Aswad Sulaiman sebagai tersangka izin tambang dengan kerugian Rp 2,7 triliun. Kini, kasus itu disetop.