Tim gabungan berupaya membuka akses darurat ke sejumlah titik bencana banjir yang terisolasi di Aceh Timur. Akibat banjir-longsor, 13 jembatan putus dan rusak.
Warga Banjar Dinas Kalanganyar, Desa Gegelang, Kecamatan Manggis, Karangasem, Bali, gotong royong membuat tanggul darurat setelah bencana longsor melanda.
RSUD Langsa di Aceh sempat lumpuh total pada hari pertama banjir besar melanda. Hal ini membuat IGD di sana baru bisa aktif kembali 2 hari setelah kejadian.
Taman Hutan Raya Pancoran Mas di Depok sedang direvitalisasi menjadi destinasi wisata edukatif dengan jogging track dan danau kecil, selesai akhir 2027.
BRI menyalurkan bantuan ke korban bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar. Hingga Desember 2025, 40 aksi tanggap darurat telah dilaksanakan, menjangkau 70.550 jiwa.
BNN Riau menangkap dua orang terkait peredaran 63 Kg ganja di kampus UIN Suska Riau. Ini penampakan gedung yang dijadikan markas transit peredaran narkoba.