Okupansi hotel masih rendah akibat efisiensi anggaran pemerintah. Meski pasar pemerintah berkurang, ada perusahaan swasta dan wisatawan sebagai penopang.
APMI ungkap tantangan promotor musik di Indonesia. Biaya sewa venue tinggi dan dukungan pemerintah minim, membuat konser sulit dibandingkan negara tetangga.
Pengelola Pantai Drini angkat bicara terkait ramai tarif sewa tikar di Pantai Drini yang mencapai Rp 50 ribu. Pengelola menyebut, tarif itu sudah disepakati.
Forum Perjuangan Driver Pariwisata Bali tuntut DPRD segera menyelesaikan Perda angkutan sewa khusus. Mereka mengancam aksi lebih besar jika janji tak ditepati.