Anggota Komisi IX DPR Ashabul Kahfi menanggapi rencana Menkes hapus sistem rujukan BPJS. Ashabul mengingatkan risiko adanya penumpukan pasien di RS tipe A.
Kepala BPOM berbicara soal bahaya medis dari toksin cereulide yang dikaitkan dengan susu formula Nestle. Segera lapor ke BPOM apabila anak mengalami gejala ini.
Viral foto rumah sakit di Malaysia dengan ruangan khusus untuk pasien Indonesia. Kemenkes siapkan strategi untuk tingkatkan layanan kesehatan dalam negeri.