detikJabar
3 Wanita Sekeluarga Dicabuli Dukun Karawang, Modusnya di Luar Nalar
Satu keluarga di Bekasi jadi korban pencabulan dukun cabul di Karawang. Kasus ini terungkap setelah laporan resmi ke polisi. Investigasi masih berlangsung.
Kamis, 16 Okt 2025 16:52 WIB







































