detikInet
Rabu Besok Ada Strawberry Moon, Bulan Tampak Benderang
            Pada 11 Juni 2025, Bulan akan berada di sisi berlawanan Bumi dengan Matahari dan permukaannya akan sepenuhnya diterangi. Fase ini dijuluki Strawberry Moon.         
         
            Selasa, 10 Jun 2025 17:01 WIB         
      
 
 
 
 






































