Viral nenek asal Kediri malah minta pulang saat selangkah lagi terbang ke Tanah Suci. Akhirnya, sang anak sepakat membatalkan kepergian nenek ke Mekkah.
Seorang jemaah haji asal Kecamatan Cikalong, Kabupaten Tasikmalaya, meninggal dunia di Madinah, Arab Saudi, Selasa (30/5) karena dehidrasi dan radang paru-paru.
Sebanyak 44 persen calon jemaah haji (CJH) di Jambi belum melakukan vaksinasi Covid-19 dosis 1 dan 2. Padahal vaksinasi merupakan syarat wajib penerbangan.