Satpol PP Badung, Bali, menyegel proyek vila yang melenyapkan aliran sungai di Ungasan, Kuta Selatan. Pihak pengembang tak bisa menunjukkan dokumen proyek itu.
Vila Yeh Baat akan ditutup sementara setelah terkena longsor dan mengakibatkan sejoli turis asing Kross Luciano (50) dan Angelina Smith (47) tewas tertimbun.